Tuesday, March 25, 2025
Kurikulum

PENYUSUNAN PERANGKAT AJAR DI SMK KESEHATAN ADI HUSADA

Senin, 18 Juli 2022, SMK Kesehatan Adi Husada menyelenggarakan workshop penyusunan perangkat ajar. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh Bapak/Ibu guru SMK Kesehatan Adi Husada dan beberapa guru SMK swasta di Malang. Pemateri pada kegiatan ini adalah Dr. Agung Suprihatin, S.Pd., M.Si.

Kegiatan ini berfokus pada bagaimana menyusun perangkat ajar dengan mengimplementasikan kurikulum merdeka. Workshop ini nantinya tidak hanya berlangsung sekali saja. Besar harapannya kegiatan ini dapat berlangsung agar komunikasi serta wawasan yang diberikan dari pemateri dapat dimanfaatkan untuk persiapan tahun ajaran baru. Selain itu, dapat memberikan kesempatan bagi SMK Kesehatan Adi Husada terus membagikan ilmu terkait Kurikulum Merdeka pada SMK di wilayah Kota Malang karena predikat SMK Pusat Keunggulan Program Pemad

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *