Wednesday, November 27, 2024
KesiswaanPrestasiSiswa

Siswi SMK Kesehatan Adi Husada Juara 3 Lomba Tiktok Competition

Kamis, 1 September 2022, Putri Caroline Febriana S. A. siswi SMK Kesehatan Adi Husada kelas X Dental Asisten menjuarai Lomba Tiktok Competetition. Putri mendapat juara 3 pada lomba tersebut. Hadiah yang berhasil disabet adalah piagam penghargaan dan uang senilai Rp. 250.000.

Lomba ini diadakan oleh Universitas Widyagama Malang di Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Dengan tema Gelorakan Kreativitas, Semarakkan Kemerdekaan Tanpa Batas. Berdasar tema ini lah Putri membuat Tiktok dengan tema yang senada.

Semangat, Putri.. Kembangkan kreativitas dan bakatmu

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *